Kunjungan Siswa/Siswi PAK ke Konveksi Hartzer Kongregasi PBHK di Kompleks Persekolahan BHK Kota Wisata
Pada hari Minggu, 13 November 2022. Susteran PBHK Kota Wisata - Cibubur Bogor, menerima kunjungan Siswa/Siswi PAK dari paroki MBSB Kota Wisata, paroki HKY Jonggol dan paroki St. Vincentius Gunung Putri. Kunjungan ini dilakukan setelah selesai kegiatan Moderasi Beragama yang dilaksanakan oleh Kementerian Agama Kabupaten Bogor di Sekolah BHK Kota Wisata.