Postingan

Menampilkan postingan dengan label Kitab Suci

KEP - 16 bersama PLB Wilayah 19

Gambar
Lulusan KEP Angakatan 16 bersama Pelayan Luar Biasa Wilayah 19, bersama-sama membentuk kelompok Mendalami Kitab Suci      Kamis, 25 Januari 2024, di Gedung Serba Guna Lt. 1, Paroki Maria Bunda Segala Bangsa. Dilaksanakan pemaparan Dei Verbum (pertemuan pertama) dalam kelompok "Pendalaman Kitab Suci", yang dibentuk oleh Lulusan KEP Angkatan 16 bersama Pelayan Luar Biasa (PLB) Wilayah 19, yang dikoordinir oleh Ibu Esi. Peserta dari KEP Angkatan 16 dan PLB Wilayah 19      Pemaparan Dei Verbum ini bertujuan agar kelompok yang dibentuk ini, mampu mengenal Allah yang telah me-wahyu-kan diriNya didalam Yesus Kristus, dan Yesus sendirilah yang melaksanakan tugas pewahyuan itu, sehingga pada saat membaca kitab sudi dan mendalaminya, kelompok ini mampu melihat Kebaikan, dan kebenaran Allah serta lebih memberi perhatian kepada Kitab Suci.      Dalam pemaparannya, bapak A. Yongki S. menyampaikan bahwa Tujuan membaca Kitab Suci adalah Semoga dengan membaca dan belajar Kitab Suci, Sabda Al

Sejarah Bulan Kitab Suci Nasional (BKSN)

Bulan September biasanya, Gereja Katolik memasuki Bulan Kitab Suci Nasional. Pimpinan Gereja menganjurkan umat Katolik menjadi lebih akrab dengan Kitab Suci dengan berbagai cara, sehingga dengan demikian umat semakin tangguh dan mendalam imannya dalam menghadapi tantangan dan kesulitan hidup beriman dewasa ini. Sekilas Sejarah BKSN Pada bulan September telah dikhususkan oleh Gereja Katolik sebagai Bulan Kitab Suci Nasional (BKSN). Di setiap keuskupan dilakukan berbagai kegiatan untuk mengisi bulan ini, mulai di lingkungan, wilayah, paroki, biara, maupun di kelompok-kelompok kategorial. Misalnya, lomba baca KS, pendalaman KS di lingkungan, pameran buku, dan sebagainya. Terutama pada hari Minggu pertama bulan itu, kita merayakan hari Minggu "Bulan Kitab Suci Nasional". Perayaan Ekaristi berlangsung secara meriah, diadakan perarakan khusus untuk Kitab Suci, dan Kitab Suci ditempatkan di tempat yang istimewa. Sejak kapan tradisi Bulan Kitab Suci Nasional ini berawal? Untuk apa? U

Diskusi dan Pengantar Surat Rasul Paulus - Oleh Frater Richard Patty

Gambar
  Frater Richard Patty.  Hari Minggu, tanggal 26 Februari 2023, kepada kelompok Mari Membaca Kitab Suci di komunitas PLB (Pelayan Luar Biasa) Gereja Maria Bunda Segala Bangsa - Paroki Kotawisata, Bogor. Frater Richard berdiskusi bersama para PLB beserta kelompok Mari Membaca Kitab Suci dengan tema : PENUHILAH PANGGILAN PELAYANANMU . Saat Frater Richard menyampaikan materi diskusi Saat Berdiskusi Diskusi ini sekaligus Pengantar Surat Rasul Paulus kepada Timotius, Frater Richard mengajak para PLB untuk senantiasa membaca Kitab Suci dengan penuh semangat dan diawali dengan doa, memohon Roh untuk membimbing dan menuntun pembaca agar Sabda Allah yang dibaca mampu di renungkan dan dilaksanakan dalam kehidupan sehari-hari

Pengantar Surat Rasul Paulus - 1 & 2 Korintus

Gambar
Rabu, 28 Desember 2022, orang-orang pada libur akhir tahun, ada yang pulang kampung, ada yang keluar negeri, dan ada juga yang menghabiskan akhir tahun untuk liburan keluarga. Berbeda halnya dengan Bapak Agustinus Agus Susilarto. Ia memilih untuk memberikan pelayanan kepada umat Allah, melalui Seksi Kitab Suci Paroki Maria Bunda Segala Bangsa Kota Wisata - Bogor, Beliau mengambil bagian untuk menyampaikan Materi (Sharing) Pengantar Kitab, yaitu Surat Rasul Paulus kepada Jemaat di Korintus. Pengantar ini diberikan kepada kelompok Mari Membaca Kitab Suci di Komunitas Pelayan Luar Biasa Paroki Maria Bunda Segala Bangsa Kota Wisata. Dalam Materi Pengantar (Sharing) Kitab tersebut, pak Agus (sapaan akrabnya) mengajak para Pelayan Luar Biasa Paroki Maria Bunda Segala Bangsa, untuk mengenal Allah melalui membaca Kitab Suci, khusunya Kitab 1 & 2 Korintus, dimana rasul Paulus mengajak Umat di Korintus untuk : Mengalami pertobatan (2 Kor 13 : 2,10) Mengenal dan memahami Kristus yang telah di

Melalui Kegiatan Bazar Natal - Kitab Suci Menyapa Umat Paroki Maria Bunda Segala Bangsa

Gambar
Melalui Kegiatan Bazar Natal, yang diselenggarakan oleh UMKM Paroki MBSB bersama Pantia Natal Tahun 2022 - Seksi Kitab Suci Paroki Maria Bunda Segala Bangsa, turut serta memeriahkan acara tersebut, dengan membuka booth yang bertujuan MEMPERKENALKAN KEGIATAN SEKSI KITAB SUCI PAROKI SERTA MENGAJAK UMAT UNTUK TERPIKAT DENGAN KITAB SUCI melalui kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan oleh seksi Kitab Suci, yaitu : Membaca Kitab Suci, Pemandu Kitab Suci, dan Emmaus Journey. Romo Bonifasius Heribertus - Mengunjungi Booth Seksi Kitab Suci Alhasil, banyak umat yang mengunjungi booth KS, melakukan tanya jawab tentang apa saja kegiatan, bagaimana bergabung, apakah ada biaya ? .... Team Seksi Kitab Suci memberikan penjelasan secara fulgar sehinga pengunjung memahami dan berkeinginan untuk bergabung dalam kegiatan Seksi KS Paroki. Frater Richard - Mengunjungi Booth Seksi Kitab Suci Ibu Sandra (Team Emmaus Journey) - Menjelaskan kegiatan Kitab Suci kepada komunitas KEP Bapak Wahyu (Ketua Sie Kitab Suci

Pembekalan dan Pendampingan Orangtua/ Wali Baptis Bayi

Gambar
Orang tua dan Wali Baptis Bayi - Paroki Maria Bunda Segala Bangsa  Menurut Dokumen Gereja No. 23.   Gravissium Educationis . Karena orang tua telah menyalurkan kehidupan kepada anak-anak, terikat kewajiban amat berat untuk mendidik anak mereka. Maka orang tualah yang harus diakui sebagai pendidik mereka yang pertama dan utama. Begitu pentin

Pengantar Injil Yohanes

Gambar
Bapak K. Wahyu NU Menyampaikan Materi Pengantar Injil Yohanes Hari Rabu, 25 Oktober 2022 Melalui Googlemeet, bapak K. Wahyu Nugroho Utomo, memberikan pengantar Injil Yohanes kepada peserta kelompok Mari Membaca Kitab Suci - PLB Paroki Maria Bunda segala Bangsa. Dalam pertemuan itu, bapak Wahyu (sapaan akrabnya) menyampaikan hal-hal bagaimana cara membaca, memahami dan mendalami Injil Yohanes supaya peserta kelompok Mari Membaca Kitab Suci PLB mampu menerima hidup beriman sebagai anugerah Tuhan dan tantangan nyata.

Pengantar Kitab Filipi

Gambar
Oleh Ibu Retty Kota Filipi dilukiskan sebagai sebuah kota perantauan orang Roma (ay. 12). Banyak dari masyarakat kota Filipi merupakan para budak dan veteran perang. Dari sudut historis, peperangan antara Antonius dan Oktavianus di tahun 31 SM, yang menyebabkan kekalahan Antonius, sehingga orang-orang yang mendukung Antonius dibuang ke Filipi. Kumpulan orang Yahudi yang ditemukan di Filipi sangat sedikit jumlahnya , sebagaimana tercatat dalam Kis 16:13 dimana s etelah Paulus menghabiskan beberapa waktu di kota Filipi, seperti biasanya pada hari Sabat ia pergi ke

Pengantar Kitab Kolose

Gambar
Oleh Ibu Retty Kolose adalah sebuah kota yang terletak dibagian Barat Asia kecil (sekarang Turki). Komunitas kristiani di Kolose tidak didirikan oleh Paulus. Mereka menjadi kristiani berkat pewartaan Epafras, rekan kerja Paulus (1:7-8). Mereka belum pernah ber temu dengan Paulus (2:1). Jemaat Kolose ini Sebagian besar berlatar belakang bukan Yahudi, sehingga diberi peringatan untuk melawan para pewarta palsu dengan ajaran filsafatnya yang dinilai palsu dan kosong (Kol 2:6-23) Surat ini dianggap sebagai surat yang ditulis oleh Paulus dan Timotius (1:1). Surat ini ditulis ketika Paulus

Pengantar Kisah Para Rasul

Gambar
Aloysius Mangu Bapak Aloysius Mangu, dalam materi pengantar Kitab Kisah Para Rasul pada kelompok 2 Mari Membaca Kitab Suci menyampaikan Siapa yang menulis Kitab, dan riwayat si penulis.

Pengantar Kitab Keluaran

Gambar
Pengantar Kitab Keluaran oleh Bapak Agustinus Hari P. Bapak Agustinus Hari Purnomo, sebagai narasumber pengantar Kitab Keluaran menyampaikan bahwa cara membaca Kitab Suci adalah : Kitab Suci bukan ilmu pengetahuan atau buku sejarah. Kitab Suci tumbuh dalam sejarah Kitab Suci suatu pewahyuan dan Kesaksian Iman Pada saat membaca Kitab Suci, yang dicari atau yang diharapkan ditemukan adalah KEBENARAN IMAN . Cara sederhana membaca Kitab Suci adalah :

Pendalaman Kitab Suci (Kelompok 3)

Gambar
Pertemuan Rutin Pendalaman Kitab Suci - Kelompok 3 Salah satu kegiatan Kitab Suci yang dilaksanakan oleh Sie Kitab Suci Paroki MBSB adalah Pendalaman Iman (Pendalaman Kitab Suci). Pendalaman ini bertujuan agar peserta mampu masuk kedalam teks dari perikop yang dibaca dengan Metode TAT, sehingga mampu melihat dan memahami Allah yang sedang berbicara melalui Perikop itu, dan mampu merenungkan serta mengaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari. Pada pertemuan ini, peserta diajak untuk menulis ulang perikop yang dibaca dari

Pengantar Kitab Efesus

Gambar
Pengantar oleh Ibu Retty Sub Seksi Mari Membaca Kitab Suci, menyelenggarakan kegiatan Pengantar Kitab Surat Rasul Paulus khususnya kepada jemaat di Efesus, Filipi dan Kolose yang dibawakan oleh ibu Retty (team pemateri pengantar kitab). Ibu Retty memberikan pengantar kitab untuk membantu para peserta pembaca Kitab, lebih mudah memahami, memperoleh makna dan merenungkan isi dari kitab tersebut. SURAT RASUL PAULUS KEPADA JEMAAT DI EFESUS Kisah pewartaan Paulus di Efesus, diceritakan dalam Kis 19 . Karya pewartaannya selama 3 tahun ( Kis 20:31)

Kitab Suci Paroki MBSB mengikuti Kegiatan Misdinar

Gambar
Misdinar Kapel St. Lucia Cileungsi Melalui pengembangan dan komunikasi Seksi Kitab Suci Paroki MBSB, berkunjung dan mengikuti kegiatan yang dilaksanakan oleh Misdinar Kapel St. Lucia Cileungsi, kegiatan itu adalah Pembukaan Bulan Rosario. Pengembangan dan Komunikasi Kitab Suci Paroki, mengajak adik-adik Misdinar untuk memahami tugas mereka sebagai putra-putri altar yang tidak pernah terlepas dari Sabda Allah. Oleh

Anda Bertanya Kami Menjawab

Nama

Email *

Pesan *